Rupiah Menguat di Level Rp 14.900-an

kabarin.co – Nilai tukar Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat (USD) mulai menunjukkan penguatannya setelah melemah di level Rp 15.000-an. Pagi ini, Senin (5/11), Rupiah dibuka di level Rp 14.976, melemah tipis dibanding penutupan perdagangan minggu lalu di Rp 14.955 per USD.

Mengutip data Bloomberg, Rupiah sempat melemah usai pembukaan menyentuh level Rp 14.986 per USD, namun kembali menguat ke level Rp 14.970 per USD. Saat ini, Rupiah kembali melemah tipis di level Rp 14.975 per USD.

Baca Juga :  Rupiah Melemah ke Rp13.683/USD

Rupiah Menguat di Level Rp 14.900-an

Nilai tukar Rupiah terhadap Dolar Amerika Serikat (USD) mulai menunjukkan penguatan setelah sebelumnya berada di level Rp 15.200-an per USD. Mengutip data Bloomberg Rupiah dibuka di level Rp 15.041 per USD, menguat dibanding penutupan kemarin di level Rp 15.127 per USD.

“Mengenai perkembangan nilai tukar Rupiah, Alhamdulillah dalam beberapa waktu terakhir itu stabil dan bahkan menguat. Saat ini (pagi tadi) rupiah kalau di pasar spotnya diperdagangkan sekitar Rp 15.090 per USD,” kata Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo saat ditemui di Kantornya, Jakarta, Jumat (2/11).