Metro  

Viral! Ngamuk Mobilnya Diderek Dishub DKI, Ratna Sarumpaet Ngadu ke Anies

kabarin.co – Jakarta, Jagat maya kembali heboh. Kali ini Ratna Sarumpaet yang ngamuk dan tidak terima mobilnya diderek Dishub DKI Jakarta.

Menariknya, sebagai senjata pamungkas Ratna memilih menelpon langsung Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan.

Viral! Ngamuk Mobilnya Diderek Dishub DKI, Ratna Sarumpaet Ngadu ke Anies

Video tersebut tersebar di media sosial,  Selasa (3/4/2018) dan terus diunggah ulang oleh netizen.

Baca Juga :  Viral! 2 Emak-Emak Ngamuk Pukuli Seorang Bapak di Tengah Jalan Tol Setelah Mobilnya Senggolan

Seperti yang diposting akun Rexy Ambarwati ini salah satunya.

“Benarkah ini Bu Ratna Sarumpaet yang ngamuk mobilnya diderek Dishub???” tulisnya membuka keterangan video tersebut.

Dalam video tersebut, tampat seorang wanita memakai hijab dan celana putih dengan kemeja biru muda, diduga Ratna Sarumpaet.

Walaupun gak ada tanda DILARANG PARKIR, mustinya memang gak boleh parkir dipinggir jalan, bu. Kalo boleh parkir pasti lahannya dikotak2in…,” lanjut Rexy Ambarwati.

Baca Juga :  Geger Video Istri Pukuli Suami yang Stroke di Penjaringan

“Perlunya edukasi di Indonesia tercinta ini…,” tutup sang pemilik akun.

Video itu dibuka dengan dua orang petugas derek Dishub bersiap membawa mobil minibus warna hitam itu.