Metro  

Wakil Wali Kota Bogor Sebut 1 Warganya Diduga Terinfeksi Virus Corona

“Jadi yang bisa menentukan yang bersangkutan terkena COVID-19 atau tidak kan buka kita, tapi dari Balitbangkes. Tapi kita kan haru terintergrasi kalau memang nanti ada kita harus siap,” ungkapnya.

Untuk saat ini, tambah Dedie, terpenting Pemerintah Kota (Pemkot) Bogor tengah mempersiapkan segala kemungkinan yang akan terjadi salah satunya dengan mengecek ruang isolasi di RSUD Kota Bogor.

Baca Juga :  H-2 Lebaran Stasiun Gambir Masih Dipadati Pemudik

“Kota Bogor mau tidak mau harus mempersiapkan diri tentunya karena permasalahan ini tentunya serius dan sudah ada di depan mata. Jadinya tentu kita harus siapkan semuanya oleh berbagai pihak terutama di bidang kesehatan,” pungkas Dedie. (epr/oke)

Baca Juga:

Satu Guru Diduga Terinfeksi Corona, Sekolah Internasional di Jaksel Diliburkan

Wali Kota Depok Sebut 50 Orang Lebih Terindikasi Virus Corona

Baca Juga :  17 Ribu Polisi Siap Amankan Aksi May Day

RSPI Sulianti Saroso Isolasi 6 Pasien Suspect Virus Corona

Pasien Suspect Virus Corona Meninggal di Cianjur