Metro  

Jalan Lembah Anai Diperkirakan Selesai 20 Juli

Jalan Lembah Anai yang terus dikebut perbaikannya.

Sebelumnya diberitakan, Gubernur Sumatera Barat (Sumbar), Mahyeldi mengimbau masyarakat bisa menahan diri untuk sementara waktu tidak melintasi jalan Lembah Anai.

Sebab, proses perbaikannya masih berlangsung, sehingga sangat berisiko jika dipaksakan.

“Masyarakat mohon bersabar. Pengerjaan masih berlangsung, jangan dipaksakan karena belum layak untuk dilalui, sangat berisiko,” kata Gubernur Mahyeldi.

Baca Juga :  Masjid Al Muttaqin Gadut Tilatang Kamang Beralih Status, Diresmikan Gubernur Sumbar