M Taufik Resmi Keluar dari Partai Gerindra dan Meminta Maaf Kepada Prabowo Subianto

Politikus yang kini menjabat Wakil Gubernur DKI Jakarta itu menjelaskan, pihaknya segera memproses surat pengunduran diri yang diajukan M Taufik. Nantinya surat itu akan diteruskan kepada DPP Gerindra dan ditindaklanjuti secara administratif.

“Nanti diproses. Itu kan surat dari Pak Taufik sepihak, sekarang saya secara lisan menyampaikan, menerima, dan kami sampaikan kepada DPP dan juga nanti setelah ini akan kita tindaklanjuti secara administratif,” terangnya.(pp)

Baca Juga :  Komitmen Prabowo ke BUMN Industri Pertahanan, Ungkap Andre Rosiade