Generasi Teranyar Nissan Juke “Gendong” Mesin Hybrid

Meski akan memperkenalkan versi hybrid, Bedrosian, menegaskan akan tetap menawarkan Juke dengan beberapa pilihan mesin konvensional berkapasitas 1.0 liter, turbo 4-silinder. Tidak menutup kemungkinan juga akan tersedia versi diesel dCi berkapasitas 1.5L.

Nissan tidak mengungkap pengembangan mesin hybrid yang akan digunakan merupakan kerjasama dengan aliansi atau dikembangkan sendiri oleh Nissan. Renault dan Mitsubishi sendiri tidak diketahui apakah akan menggunakan mesin hybrid sama dengan Juke pada jajaran modelnya. (oke)

Baca Juga :  Toyota Luncurkan Corolla Sport Hatchback, Ini Keistimewaannya

Baca Juga:

Nissan GT-R Meluncur, Harga Paling Murah Rp1,4 Miliar

Siap-siap! Kembaran Xpander dari Nissan Siap Meluncur April 2019

Nissan Rilis Sketsa SUV Baru, Penantang Honda HR-V?