Metro  

Pulang Dari Wuhan Seorang Warga Jambi Terserang Pilek, Sampel Dahaknya Dikirim ke Jakarta

Seperti yang dilansir Associated Press (AP), Minggu (26/1), virus baru ini terus mempercepat penyebarannya. Data terbaru total korban meninggal mencapai 56 orang. Pemerintah China menyebut situasi ini begitu genting dan membatasi semua perjalanan.

Merujuk pada data kasus Corona yang dikumpulkan oleh Pusat Sistem Sains dan Teknik (CSSE) di Universitas Johns Hopkins, sudah ada 1.399 kasus di China. Kasus Corona juga menyebar di Thailand hingga Malaysia.

Berikut ini daftarnya:

Baca Juga :  Lakukan Hal Ini Setelah Keluar Rumah Cegah Covid-19

China: 1,399
Thailand: 7
Hong Kong: 5
Australia: 4
Perancis: 3
Malaysia: 3
Singapura: 3
Taiwan: 3
Jepang: 2
Macau: 2
Korea Selatan: 2
Amerika Serikat: 2
Vietnam: 2
Nepal: 1

Data ini terus mengalami pembaruan. Data ini diambil per pukul 10.14 WIB. (apt-det)

Baca Juga:

Ditengah Mewabahnya Virus Corona, 174 Turis China Malah Mengunjungi Sumatera Barat

Dua Perawat RSUP Sardjito Dikabarkan Tertular Virus Corona, Ini Penjelasannya

Baca Juga :  Cegah Virus Corona, Arab Saudi Hentikan Sementara Layanan Umrah

Sup Kelelawar Ini Diduga Menyebarkan Virus Corona di China

WNI di China Cemas, Harga Beras Melonjak Akibat Wabah Virus Corona

Akibat Virus Corona, Orang Tua Tega Tinggalkan Anaknya di Bandara