Video Guru Dikeroyok Siswa di Kelas Viral, Pihak Sekolah Sebut cuma Guyonan

2. Pada jam 13.00, menjelang berakhirnya jam pelajaran tersebut, anak-anak ramai becanda, ada yang saling melempar kertas, dan salah satu kertas tersebut ada yang mengenai Pak Joko.

3. Selanjutnya, Pak Joko meminta anak-anak untuk mengaku siapa yang melempar tersebut, tidak ada yang mengaku tetapi justru beberapa anak maju kedepan kelas untuk bercanda guyonan, dengan harapan agar Pak Joko tidak marah.

Guru yang membawa buku langsung melakukan perlawanan terhadap murid-murid sambil mencoba menendang dengan kaki untuk menghalau para murid itu. Sepatu sang guru pun sempat lepas saat membalas serangan para siswa. Para murid yang mengerumuni guru itu terlihat sembari tertawa lepas.
Baca Juga :  Dahsyatnya Letusan Gunung Sinabung Dalam Rekaman Video

Pada dasarnya, Pak Joko adalah guru yang suka bercanda dengan anak-anak pada saat pembelajaran. Tindakan tersebut ditanggapi reaktif oleh Pak Joko dengan melakukan gerakan seperti orang yang akan berkelahi. Sehingga membuat anak-anak semakin mendekati Pak Joko sambil tertawa-tawa menyentuh bagian tubuh Pak Joko.