Rupiah Melemah ke Rp14.092/USD

Dia menjelaskan, kondisi tersebut didorong masuknya aliran modal asing hingga pertengahan Januari 2019 tercatat sebesar Rp14,75 triliun. Terdiri dari SBN sebesar Rp11,48 triliun dan portofolio saham sebesar Rp3,21 triliun.

“Masuknya aliran modal asing itu akhirnya menambah supply di valuta asing (di dalam negeri),” ujar dia.

Faktor lainnya yakni diperkuat dengan instrumen BI yakni transaksi Domestic Non Deliverable Forward (DNDF) yang berjalan dengan lancar. Selain itu, adanya koordinasi antara Bank Sentral, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan Pemerintah juga dinilai memberi kepercayaan onvestor global.

Baca Juga :  Terus Melemah, Rupiah Sentuh Rp14.943/USD

“Adanya respons dari pemerintah untuk menurunkan CAD (current account deficit/neraca transaksi berjalan), kemudian dari BI dengan (kebijakan) suku bunga acuan, maupun respons dari OJK untuk stabilitas sistem keuangan,” paparnya. (oke)

Baca Juga:

Rupiah Makin Perkasa, Menguat ke Rp14.032/USD

Rupiah Menguat Tipis Rp14.167/USD

Rupiah Melemah ke Rp14.200 per Dolar AS

Rupiah Melemah ke Rp14.141/USD