Rupiah Bergerak Menguat ke Rp13.534

Analis dari PT Platon Niaga Berjangka, Lukman Leong menambahkan bahwa fundamental ekonomi Indonesia yang cukup kondusif menjaga stabilitas rupiah.

“Rupiah stabil di tengah peluang kenaikan suku bunga AS,” katanya.

Secara global, lanjut dia, optimisme pertumbuhan ekonomi dunia yang terus membaik juga turut mendorong mata uang selain dolar AS meningkat seperti euro, sehingga menahan apresiasi dolar AS. (atr)

Baca Juga :  Rupiah Bergerak Turun Rp13.295 Per Dolar AS

Baca Juga:

Rupiah Melemah 16 Poin Nenjadi Rp13.579 Per Dolar AS

Rupiah Dibuka Menguat ke Rp13.553

Rupiah Dibuka Menguat 46 Poin ke Rp13.564