Sajian Menu Sehat Buka Puasa Bagi Penderita Jantung

Pilihan protein hewani yaitu mencakup daging yang mengandung otot, bukan lemak. Atau, protein nabati seperti kacang dan jamur. Jika ini dilakukan selama berpuasa, berat badan yang menurun, bisa berdampak pada kesehatan jantung.

“Berat badan yang turun, bisa menurunkan tekanan sistolik (tekanan darah). Rendah garam juga efektif dalam menurunkan tekanan darah secara keseluruhan.” (epr/viv)

Baca Juga :  Ternyata Kolak Punya Arti Filosofis yang Dalam, Kamu Harus Tahu!

Baca Juga:

Minum Susu Saat Sahur, Ini Efek Baiknya Bagi Tubuh

Hindari Berbuka Puasa dengan Set Teriyaki, Ini Dampak Negatif Bagi Tubuh!

3 Tips Aman Berpuasa bagi Penderita Radang Usus