Metro  

Kasus COVID-19 Landai, UIN IB Padang Kembali Wisuda Tatap Muka

Dikatakan Kustati, banyak teladan progresifitas generasi muda Islam dalam khazanah sejarah peradaban. Islam tumbuh dan berkembang melalui pergerakan generasi muda.

“Islam tumbuh dalam poros dakwah, pergerakan anak-anak muda yang kuat secara spiritual dan intelektual,” tambahnya.

Rincian 608 orang yang dikukuhkan hari ini, yakni 170 lulusan Fakultas Dakwah dan Ilmu Komunikasi, 133 lulusan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, dan 301 lulusan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan. (*)



Baca Juga :  Verry Mulyadi : PPDB Belum Maksimal, Perlu Evaluasi dan Langkah Konkret