BNPB: 48 Orang Meninggal, 356 Luka-luka

“Luka-luka ada 356 orang dan ribuan rumah rusak,” jelas dia.

Menurutnya, korban meninggal dunia sebagian besar akibat gempa bumi. Sementara untuk korban Tsunami masih dalam pendataan.

“Kami temukan banyak di pantai-pantai,” ucap Sutopo.

Seperti diketahui, gempa berkekuatan 7,4 SR mengguncang kepulauan Sulawesi Tengah‎ sekira pada Jumat, 28 September 2018, sore. Gempa tersebut menimbulkan tsunami atau gelombang tinggi di bagian pesisir Kabupaten Donggala, Mamuju Utara, dan Palu. (epr/oke)

Baca Juga :  Sofyan Basir Resmi Ditahan KPK

Baca Juga:

Video Detik-Detik Jembatan Kuning di Palu Roboh Akibat Gempa

Saksi Mata Sebut Jenazah Korban Tsunami Berserakan di Pantai Talise Palu, Kondisinya Memprihatinkan

Potensi Gempa Susulan, BMKG Imbau Warga Sulteng Jauhi Bangunan yang Retak

Pemerintah Mengambil Langkah Sigap Menangani Gempa Palu dan Donggala