“Tidak perlu dipolitisasi karena itu bukan cara untuk menyembuhkan Andi Arief, yang merupakan korban dari ketergantungan narkoba,” ucap Poyuono.
Andi Arief ditangkap polisi karena diduga mengkonsumsi narkoba jenis sabu. Polisi sempat menggeledah kamar tempat Andi Arief menginap selama 4 jam di Menara Peninsula Hotel, Jakarta Barat.
Foto-foto Andi Arief setelah ditangkap pun beredar. Di sebuah foto, tampak Andi Arief berada di dalam tahanan. Ia beralaskan kasur dan terdapat kotak-kotak kardus berwarna cokelat di ruang tahanan yang sama. (epr/det)
Baca Juga:
Wasekjen Partai Demokrat Andi Arief Ditangkap karena Narkoba
Andi Arief Curiga Hasto, Ngabalin Hingga PSI Otak ‘Indonesia Barokah’