Mengakhiri amanatnya Danpasmar 1 menekankan agar setiap prajurit agar memahami SOP tentang perbantuan TNI kepada Polri sehingga tidak ada keraguan pada saat melaksanakan tugas.
Hadir dalam acara tersebut Wadan Pasmar 1 Kolonel Marinir Muhammad Nadir, para Asisten Danpasmar 1, Dankolak Jajaran Pasmar 1 serta Perwira Staf jajaran Pasmar 1. (penkostrad)
Baca Juga:
Latihan Menembak Asah Naluri Tempur Prajurit Menbanpur 3 Mar