Verry Mulyadi, Apresiasi Langkah PSSI Awal Membenahi Keuangan

Ia juga berharap agar kedepannya PSSI bisa mengelola Liga dengan profesional sehingga bisa mengakomodasi kepentingan klub dan masyarakat.

“Menurut saya ini langkah yang tepat PSSI bisa langsung mengontrol keuangan karena menjadi roh nya sumber pembiayaan PSSI. Dengan langkah ini saya optimis PSSI akan bangkit dengan tidak memberikan kesempatan kepada suatu kelompok yang mementingkan kepentingan pribadi”. Ucapnya menutup pembicaraan

Baca Juga :  Gambar Kepulauan Indonesia, Kostum Baru Pertandingan Tandang Timnas

Berikut susunan Komisaris dan Direksi PT LIB 2020:

Komisaris Utama: Sonhaji

Komisaris: Munafri Arifuddin, Endri Erawan, Ferry Paulus, Hasani Abdulgani, Hakim Putratama

Direktur Utama: Cucu Sumantri

Direktur Operasional: Sujarno

Direktur Keuangan: Anthony Chandra Kartawira

Direktur Bisnis: Rudy Kangdra

(apt-viv)

Baca Juga:

8 Klub Bola Miliki Utang Terbanyak, Siapa Saja?

Bambang Pamungkas Resmi Jadi Manajer Persija Jakarta