Generasi Toyota Avanza Terbaru Bakal Adopsi Penggerak Roda Depan

Menurutnya, penggerak roda menjadi salah satu pertimbangan konsumen memilih mobil. Jika diubah memakai penggerak roda depan, konsumen belum tentu setuju.

“Orang akan membandingkan itu (dengan mobil lain), karena penggerak roda adalah perbedaan paling signifikan di low MPV. Kalau pindah (ke depan), belum tentu customer mau pakai itu,” ujarnya.

Lalu apakah konsepnya secara keseluruhan akan menjadi New Avanza?

Baca Juga :  Resmi Diumumkan, Harga Wuling Cortez Dibanderol Mulai Rp 218 Juta

“Belum tentu juga, bisa saja ada produk baru yang mengisi di situ,” tutup dia. (lip)

Baca Juga:

Toyota Avanza Transmover Meluncur dengan Harga Rp 143 Juta

Toyota Siap Luncurkan 6 Produk Baru di 2018, Termasuk Avanza?

Resmi Diluncurkan, Toyota Avanza Terbaru Dijual Rp287 Juta