Berlanjut ke interior, kabin penantang Honda CR-V ini tampak mewah dan sporty dengan dominasi warna hitam dan aksen merah. Skoda Kodiaq RS juga memiliki instrumen panel digital, head-unit display touchscreen, sistem audio high-end, jok dan setir berbalut kulit.
Di sektor kaki-kaki, pabrikan asal Republik Ceko itu membekali Skoda Kodiaq RS dengan electronic-adjustable suspension dan velg berdiameter 20 inci tapak lebar. Mobil ini juga memiliki fitur 4-mode chassis control system. (oto)
Baca Juga:
All New Honda CR-V Hybrid Resmi Mengaspal, Harga Mulai Rp400 Jutaan
Proton Rasa Geely Boyue Siap Tantang Honda CR-V, Harganya?
Pesaing Berat Honda CR-V, Mitsubishi Outlander Rilis Pekan Depan