Kawasaki Resmi Luncurkan Ninja 250SL Terbaru, Harga Rp37,9 Juta

Peluncuran Ninja 250SL terbaru ini untuk menggantikan model 2018 yang semuanya sudah ludes terjual. “Model Year 2018 sudah sold out!,” kata Supervisor Marketing Division KMI, Sucipto Wiyono, seraya menyebut harga jual tersebut diprediksi akan mengangkat volume penjualan Ninja 250SL.

Ninja 250SL model 2018 sempat dipamerkan pada Indonesia Motorcycle Show November tahun lalu. Saat itu bukan cuma harga yang diumumkan menggiurkan Rp 36,8 juta, KMI juga memperkenalkan warna-warna baru Ninja 250SL.

Baca Juga :  KTM Luncurkan Motor Sport Baru, Dibanderol di Bawah Rp 25 Juta

Grafis warna baru Kawasaki Ninja 250SL meliputi merah dan hitam. Terdapat perbedaan grafis pada bagian cowling, memberikan kesan yang menawan. Warna merah terbaru bernuansa marun, membuatnya menjadi terlihat lebih elegan. (oto)

Baca Juga:

Meluncur Tahun Depan, Suzuki 250 Cc Siap Tantang Kawasaki Ninja 250SL

Kawasaki Siapkan Moge Baru bergaya Cafe Racer, Rilis 2019?

Baca Juga :  Benelli VZ125i, Penantang Yamaha Mio Soul dan Honda Beat

Kawasaki Luncurkan Generasi Terbaru Ninja 250 Pesaing CBR 250RR dan R25