Vespa GTS 300 Meluncur di Indonesia, Harganya Setara Suzuki Ignis

vespa GTS Super Tech 300

Banderol resmi Vespa GTS Super Tech 300 mencapai Rp152,9 juta untuk wilayah Jakarta banderol tersebut setara dengan Suzuki Ignis yang mencapai Rp161 juta. Konsumen memiliki pilihan warna berupa Black Vulcano dan Grey Avio. “Unit ini sudah tersedia dengan waktu pengiriman paling cepat pekan depan” kata Marco kepada awak media. (oke)

Baca Juga :  Yamaha Rilis Skuter Listrik Modern Bentuknya Unik

Baca Juga:

Vespa LX 125 Terbaru Meluncur, Harganya Rp35,8 Juta

Vespa Luncurkan Primavera dan Sprint Baru

Vespa Primavera 50 Tahun Dibanderol Rp42 Juta, Apa Istimewanya?