Ardi Bakrie Tulis Ini untuk Nia Ramadhani, Netizen Meleleh

kabarin.co – Setelah menikah selama 8 tahun biduk rumah tangga Ardi Bakrie dan Nia Ramadhani, kemaren 1 April 2018 mereka merayakannya dengan cara yang cukup unik dan romantis.

Untuk merayakannya, Ardi mengunggah postingan yang menarik melalui akun Instagramnya, Minggu (1/4/2018). Mendadak, Ardi menjadi pria romantis dengan menuliskan kalimat manis untuk Nia.

Ardi Bakrie Tulis Ini untuk Nia Ramadhani, Netizen Meleleh

Dikutip dari tribunnews.com yang menyadur dari Instagram mengunggah fotonya berdua dengan sang istri, Ardi mengungkapkan sosok seperti apa Nia selama 8 tahun menjadi pasangan hidupnya.

Baca Juga :  Nia Ramadhani Stres karena Virus Corona, Ardi Bakrie: Ngewine Saja Yuk

Berikut adalah isi postingan di:

Postingan Ardi Bakrie
Postingan Ardi Bakrie (Instagram)

“Dear Sayaaang @ramadhaniabakrie

Happy Anniversary ya, Yank.

Ngga terasa.. Alhamdulillah kita udh 8 tahun (or at least buat aku ngga terasa deh )

Mgkin aku mulai dgn bilang “thank you” for just being “you”… so that includes “you” as the ‘wife’ and “you” as the ‘Mom’.

The list continues with “you” as the ‘partner’, ‘best friend’, ‘person that i can count on’, ‘person that i look up to’ and on and on and on….