Dituduh Poligami, Ini Klarifikasi Ustaz Solmed

kabarin.co – Ustaz Solmed mendadak menjadi perbincangan hangat di media sosial. Bahkan, netizen menuding suami April Jasmine ini poligami. Tudingan itu bermula dari beredarnya potongan gambar yang menunjukan Ustaz Solmed sedang sedang video call dengan seorang wanita. Potongan gambar itu beredar luas di jagat maya. Netizen menjadi heboh.

Diketahui, perempuan yang melakukan video dengan Ustaz muda itu bernama Icci Ramadita. Tak ingin masalah ini menjadi panjang, Solmed langsung memberikan klarifikasi soal cerita di balik terjadinya video call dengan wanita berambut panjang tersebut.

Baca Juga :  Buka-Bukaan soal Poligami, Begini Cara Opie Kumis Bersikap Adil pada 4 Istrinya

Dituduh Poligami, Ini Klarifikasi Ustaz Solmed

Klarifikasi iti disampaikan Ustaz Solmed dalam sebuah video yang diunggah di akun Instagram miliknya. Solmed meminta maaf atas kegaduhan yang terjadi, lantaran screenshot video call yang beredar tersebut.

Mungkin hari ini ada berita simpang siur tentang video call. Video call itu terjadi di mobil ini di depan teman-teman,” kata Solmed yang mengambil video tersebut di dalam mobil.