Ritual Budaya Aneh yang Masih Dilakukan Hingga Sekarang Ini

Baca Juga :

6. Menari Bersama Mayat

Returns of the Bones

Famadihana, yang berarti “Pengembalian Para Tulang” merupakan sebuah festival tradisional di Madagaskar. Para partisipan percaya bahwa semakin cepat sebuah tubuh terurai (membusuk), maka semakin cepat juga jiwanya mencapai kehidupan selanjutnya.

Oleh karena itu, mereka melakukan ritual ini dengan menggali kembali orang tercinta mereka (yang sebelumnya sudah terkubur), menari bersama mayatnya dengan musik di sekitarkuburan dan menguburkannya kembali. Ritual aneh ini dilakukan setiap 2 sampai 7 tahun sekali. Uniknya, para partisipan sadar bahwa mereka tidak dapat berkomunikasi dengan yang sudah meninggal, tetapi mereka percaya bahwa ritual ini dapat memperkuat hubungan di generasi mereka.

Baca Juga :  Kisah Misteri Danau Toba Yang Mengerikan

5. Ritual Pemakaman (Funeral Rite) Suku Yanomami

Yanomami funeral rite

Dalam menghadapi kematian seseorang, Suku Yanomami di Amazon percaya bahwa ada sebuah ritual yang harus mereka lakukan. Ritual ini sendiri dibagi menjadi 3 tahap, pertama suku Yanomami akan menunjukkan kemarahan dan kesedian dengan memasukkan tobacco ke dalam mulut mereka. Kemudian mayat akan dikremasi karena mereka percaya bahwa dengan mengubur mayat tersebut maka itu berarti mereka meninggalkannya daripada membebaskannya.