Pemerintah Garut Berikan Objek Vulkanik di Papandayan

Ia menambahkan, upaya Pemkab Garut dalam mendorong wisata tersebut selain memperbaiki jalan, juga mempromosikan wisata agar dapat diketahui oleh masyarakat banyak dan mau berwisata ke Garut.

Sedangkan pembangunan fasilitas di kawasan wisata, kata dia, dibangun oleh pihak swasta yang mau bekerjasama dalam pengembanwan wisata tersebut.

“Seperti membangun fasilitas itu bisa sama swasta, kita lakukan promosi,” katanya.

Baca Juga :  Tega, Ibu Duduki Bayinya Sendiri Hingga Tewas

Kawasan wisata vulkanik Gunung Papandayan berada di jalur menuju selatan Garut sedangkan Talaga Bodas di jalur utara Garut yang berbatasan dengan wilayah Kabupaten Tasikmalaya.

Objek wisata itu menyuguhkan keindahan alam bekas letusan gunung dan kawah di Gunung Papandayan, sedangkan di Talaga Bodas terdapat danau kawah. (ber)

Baca Juga:

Liburan Akhir Pekan 2017, Berwisata ke Lasem Dijamin Kekinian

Baca Juga :  Korban Banjir Bandang Garut Membutuhkan Pakaian Bersih

Tempat Wisata yang Jadi Rekomendasi di 2017

Berwisata Sambil Ngantor Bisa Dilakukan di Kota Besar