Sudrajat: Umat Islam Jabar Tak Boleh Lagi Jadi Korban Orang Gila

Sudrajat juga mengkritik kepemimpinan yang mengandalkan pencitraan. Menurut dia pola kepemimpinan seperti itu sudah bisa dibaca rakyat sehingga tidak akan terpilih lagi di pemilihan berikutnya.

“Pemimpin yang merakyat bukan pemimpin yang masuk gorong-gorong atau berpakaian sederhana.”

“Pemimpin merakyat adalah pemimpin yang berbuat mengambil keputusan untuk rakyat kecil. Tidak perlu populer tapi yang paling utama adalah membela rakyat.” (arn)

Baca Juga :  Sandiaga Bicara Masa Depan Ekonomi Indonesia di Singapura, Prabowo Silaturahmi ke Jawa Tengah

Baca Juga:

Prabowo Tunjuk Mayjen (Purn) Sudrajat Jadi Cagub Jabar

Gerindra, PKS dan PAN Resmi Usung Sudrajat-Ahmad Syaikhu di Pilgub Jabar

PAN Ternyata Belum Sepakat dengan PKS dan Gerindra Soal Usung Sudrajat-Syaikhu di Pilgub Jabar