BJ Habibie Menangis Saat Dijenguk Quraish Shihab dan Najwa Shihab

Pihak keluarga juga sengaja memasukkan Habibie ke ruang CICU agar bisa beristirahat dengan baik tanpa ada gangguan.

“Bapak saya memang dari semenjak muda punya masalah dengan jantung. Otomatis karena menua, jantungnya sangat melemah, dengan dikasih aktivitas tinggi tidak dikasih istirahat, badan memberontak,” kata putra bungsu Habibie, Thareq Kemal Habibie.

Sejumlah tokoh dan pejabat negara telah menjenguk Habibie. Mereka antara lain Presiden RI Joko Widodo, Wakil Presiden RI Jusuf Kalla, Mantan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono, Wakil Presiden RI Terpilih Ma’ruf Amin, dan tokoh lainnya. (epr/oke)

Baca Juga :  Jelang Pengumuman Kabinet, Mahfud MD Datang ke Istana Pakai Kemeja Putih

Baca Juga:

Jenguk BJ Habibie, SBY Batal Buka Pertemuan Nasional Fraksi Demokrat

BJ Habibie Dirawat Intensif di RSPAD Gatot Soebroto

Dirawat di Jerman, Hari Ini Kondisi BJ Habibie Dikabarkan Stabil