Inilah 10 Hadiah yang akan Dibagikan Saat Final Piala Presiden 2017

kabarin.co – Turnamen pra-musim Piala Presiden 2017 sudah memasuki penghujung pelaksanaan. Hanya tinggal dua pertandingan lagi, yaitu laga final, dua tim yakni Arema FC dan Pusamania Borneo FC, serta perebutan tempat ketiga antara Semen Padang vs Persib Bandung.

Partai final akan digelar, Minggu (12/3) di Stadion Pakansari. Sehari sebelumnya, Persib Bandung akan menjajal Semen Padang. Empat tim ini akan saling saling unjuk gigi di dua partai, untuk memperebutkan hadiah yang lumayan besar.

Baca Juga :  Data dan Fakta Bicara, Semen Padang Lebih Unggul dari Sriwijaya FC

Dalam turnamen yang dipimpin ketua Panpel Iwan Budianto ini, setidaknya ada 10 penghargaan termasuk sang juara yang akan dibagikan dalam final Piala Presiden 2017.

Hadiah yang diberikan juga akan bervariasi. Sang juara akan diguyur hadiah Rp3 miliar, sampai buat wasit terbaik diganjar Rp30 juta. Berikut daftar 10 penghargaan dan distribusi hadiah Piala Presiden 2017:

Baca Juga :  Preview Mitra Kukar vs Semen Padang: Trivia di PJS Hanyalah Masa Lalu

Juara: Rp3 miliar

Runner-up: Rp2 miliar

Peringkat 3: Rp1 miliar

Peringkat 4: Rp500 juta

Tim fairplay: Trofi

Pencetak gol terbanyak: Rp100 juta

Pemain terbaik: Rp200 juta