Metro  

Ratusan WBP Lapas Muaro Padang Ikuti Program Rehab

Kakanwil Kemenkumham Sumbar, Amrizal didampingi Kepala BNNP Sumbar dan Kalapas Padang, saat memberikan sertifikat kepada WBP peserta program rehabilitasi tahap I, Senin (1/7/2024)

Karena dengan pembinaan agama, di situ cepat perubahan perilaku seseorang tersebut.

Ia menambahkan, di Lapas Padang saat ini jumlah WBP nya ada sebanyak 955 orang.

Dari jumlah tersebut di atas 60 persennya WBP yang di Lapas ini terlibat kasus narkoba.

“Kita berharap, dengan program rehab yang dijalani oleh para WBP ini sebagai upaya WBP bersih dari narkoba dan memiliki keterampilan,” jelasnya.

Sehingga siap kembali lagi ke masyarakat selepas menjalani masa hukuman.

Dalam kegiatan Program Rehabilitasi Pemasyarakatan ini, pihak Lapas Kelas IIA Padang melakukan kerjasama dengan pihak seperti BNN Provinsi Sumatera Barat.

RSJ Prof H.B. Saanin, Kementerian Agama Kota Padang, serta Yayasan Dar-el Iman dengan Tenaga Bimbingan Rohani/Penyuluh Agama.

(*)