PKB Sebut Lukman Hakim Gagal sebagai Menteri Agama, PPP: Sebaiknya Berkaca

“BPK menilai Kemenag WTP, juga mendapatkan nilai bagus dalam mengelola jamaah haji terbesar di dunia,” terang Indra.

Sebelumnya, anggota Dewan Syura PKB Maman Imanulhaq menyebut Lukman Hakim Saifuddin gagal melaksanakan tugas sebagai menteri agama. Selain itu, ia juga menyindir Lukman yang terseret kasus dugaan suap jual-beli jabatan di Kemenag yang menjerat mantan ketum PPP Romahurmuziy.

Baca Juga :  PKS: Jangan Sampai KPK Tidak Bisa Dikontrol

Tak hanya itu, Maman berkata parkiran di Kantor Kemenag paling jelek, terlebih kinerja menterinya.

“Gagal, betul gagal, bukan hanya soal kinerja. Bapak datang deh ke Lapangan Banteng (Kantor Kemenag), tidak pernah ada sebuah kementerian yang parkirnya paling jelek kecuali Kementerian Agama. Parkirnya saja jelek, apalagi menterinya,” ucap Maman. (epr/oke)

Baca Juga:

Baca Juga :  PKS Ogah Ketemu Gerindra Jika Tetap Bersikeras Calonkan M Taufik Jadi Wagub DKI

Soal Jatah Menteri, PKB: Yang Bekerja Keras Dia Dapat Upah

PKB Minta Jatah 10 Menteri, JK: Itu Berlebihan

PKB Minta Jatah 10 Menteri, Nasdem: Harusnya Kami Lebih Banyak