Muwafiq menyatakan jika kalimatnya itu dianggap terlalu lancang, maka ia meminta maaf.
“Saya mohon maaf yang sebesar-besarnya, tidak ada maksud menghina. Mungkin hanya inilah cara Allah menegur agar ada lebih adab terhadap Rasulullah, dengan kalimat-kalimat yang sederhana, tetapi beberapa orang menganggap ini kalimat yang cukup berat. Pada seluruh kaum muslimin saya mohon maaf,” ujarnya. (epr/tem)
Baca Juga:
Bandingkan Nabi Muhammad dengan Soekarno, Sukmawati Dilaporkan ke Polisi
Andre Taulany Minta Maaf Soal Hina Nabi, PA 212: Dimaafkan Tapi Proses Hukum Jalan Terus
Ahok : Saya Keberatan Jika Seluruh Umat Muslim Didunia Terhina