Polri Akan Gelar Wayang Kulit Lakon “Tumurune Wiji Sejati”

Karopenmas DivHumas Polri Brigjen Pol. Trunoyudo Wisnu Andiko.

Seperti pada HUT Ke-77 Bhayangkara, Polri juga menggelar wayang kulit dengan lakon “Wahyu Cakraningrat”.

Kemudian, pada HUT Ke-76 Bhayangkara dengan lakon “Semar membangun kayangan”.

Selain dihadiri oleh Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo beserta pejabat utama Mabes Polri, turut mengundang Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, serta kementerian dan lembaga terkait.

Baca Juga :  Peringati Hari Bhayangkara, Polda Sumbar Anjangsana ke Panti Asuhan dan Purnawirawan

“Kami turut mengundang Panglima TNI, serta menteri dan lembaga terkait,” kata Trunoyudo.

(*)