Gundogan: Musim Depan City Lebih Gila Lagi

BASEL, SWITZERLAND - FEBRUARY 13: Ilkay Gundogan of Manchester City celebrates after scoring a goal to make it 0-4 during the UEFA Champions League Round of 16 First Leg match between FC Basel and Manchester City at St. Jakob-Park on February 13, 2018 in Basel, Switzerland. (Photo by Robbie Jay Barratt - AMA/Getty Images)

kabarin.co – Gelandang Manchester City Ilkay Gundogan menyebut timnya bakal jauh lebih ganas musim depan. City baru saja menjuarai Liga Inggris usai menekuk Tottenham Hotspur 1-3 di London, Minggu (15/4).

Kemenangan itu merupakan gelar juara yang kelima bagi City di sepanjang pergelaran Liga Inggris. Meskipun City digagalkan Liverpool di perempat final Liga Champions namun Gundogan mengatakan pengalaman musim ini mengajarkan mereka untuk lebih baik di musim berikutnya.

Baca Juga :  Digaji Besar Shanghai Shenhua, Carlos Tevez Malah Lecehkan Sepakbola China;Saya Cuma Liburan di Sana!

Gundogan: Musim Depan City Lebih Gila Lagi

“Ini gelar juara liga pertama kami bersama pelatih Pep Guardiola. Anda tahu yang pertama selalu sulit dan kami belajar dari kesalahan,” kata Gundogan.

“Untuk musim depan kami harus lebih bekerja keras. Persaingan makin ketat tapi tentu saja kami optimis dan City akan lebih gila lagi,” ujarnya.

Baca Juga :  Marko "Super" Simic Cetak Dua Gol, Persija Pastikan Tiket ke Semifinal Piala Presiden, PSMS Medan Sudah Menunggu

Gelandang Kevin De Bruyne besyukur City menjuarai Liga Inggris lebih cepat. De Bruyne merupakan top assist sementara Liga Inggris dengan total 15 assist serta mencetak 7 gol. Perannya sangat krusial bagi City.