7 Destinasi Paling Romantis di Bandung

kabarin.co – Kota yang terkenal dengan sebutan Paris van Java ini kerap menjadi destinasi buruan bagi wisatawan lokal maupun mancanegara. Karena selalu dianggap erat hubungannya dengan Paris, tak heran kalau Bandung dianggap sebagai salah satu kota yang romatis di Indonesia. Kota Bandung yang selalu menyediakan berbagai fasilitas liburan pun selalu menjadi incaran para pasangan yang ingin merasakan nuansa romatis kota Bandung. 

Baca Juga :  Daftar Tempat Makan Hits Di Bandung Terbaru

Berbicara mengenai destinasi romatis, sebagai kota yang kerap dijadikan destinasi liburan ini menyuguhkan berbagai spot liburan yang dibalut nuansa romatis nan kental, dan kerap menjadi buruan para pasangan muda. Ambil waktu cuti Anda dan persiapkan waktu terbaik bersama pasangan Anda, dan pesan tiket travel cititrans bandung untuk menuju tujuh tempat yang penuh dengan nuansa romantis di sana. Jangan khawatir untuk sulit mencapai deretan tempat tersebut karena dengan travel citytrans Bandung cukup mudah untuk menjangkaunya.

Baca Juga :  Cewek Cantik Berhijab Gasak Rumah Kos, Setelah Ditangkap Tahunya Seorang Lelaki

7 Destinasi Paling Romantis di Bandung

Dusun Bambu Lembang