KPU Ingin Dukungan Bakal Calon Perseorangan Pakai Meterai

“Kalau pakai contoh DPT 7 persen Jakarta itu ada 532.213 orang. Dengan pakai materai Rp 3000 menghabiskan dana Rp 1,5 miliar. Sedangkan kalau pakai materai Rp 6000, menghabiskan dana Rp 3,1 miliar. Walau kolektif per desa akan banyak makan biaya,” kata Titi.

Menanggapi kritik Titi, komisioner KPU Fery Kurnia Rizkiyansyah mengatakan, pihaknya akan memperimbangan kembali usulan tersebut.

Baca Juga :  Empat Nama Calon Wagub Sandiaga Uno yang Sudah Disepakati Koalisi Kekeluargaan

“Kami akan pertimbangkan efektivitas penggunaan meterai untuk verifikasi,” ucap Fery. (kps)

Tinggalkan Balasan