Beredar Foto Ancaman Mati Ahok oleh Mujahidin Suriah

kabarin.co – Jakarta, Beredar foto seseorang berpakaian militer dan disampingnya terdapat sebuah peti kayu, peluru, granat dan senjata laras panjang. Tampaknya foto tersebut terkait dengan demo 4 November atas penistaan Al Quran yang dilakukan Ahok.

Tidak diketahui siapa yang mengunggah foto tersebut, namun tampaknya foto tersebut bukan foto editan. Terdapat keterangan #Jaisy Al-Fath. Jaisy Al-Fath diketahui sebagai salah satu kelompak aliansi pejuang Islam Mujjahidin Suriah.

Baca Juga :  Banyak Kemudahan, Pegadaian Menjangkau yang Belum Terjangkau

Di peti kayu pada foto itu ditempel kertas bertuliskan “Peti mati untuk Ahok”, juga terpampang beberapa lembar kertas lain dengan kalimat-kalimat ancaman terhadap Ahok,
“Tangkap Ahok sebelum 4 November””Hukum Ahok atau peluru kami yang menghukum. #Jaisy Al-Fath”

Melihat foto ini, apakah  benar sudah direncanakan oleh kelompok-kelompok garis keras untuk menghakimi Ahok pada aksi 4 November mendatang? Mengingat sampai hari ini polisi belum juga menetapkan Ahok sebagai tersangka penistaan agama. (epr/pos)

Baca Juga :  Reaksi Ahok, Ketika Dukungan Risma untuk Maju Pilkada DKI Mulai Bermunculan

Baca Juga:

DPRD: Ada Proyek Gede, Pantas Ahok tak Mau Cuti Kampanye

Pendeta Kharismatik Jebak Ahok Nista Al-Quran